Manfaat Daun Seledri Untuk Rambut

   Manfaat Daun Seledri Untuk Rambut.  Anda sebenarnya tidak perlu repot-repot untuk pergi ke salon hanya untuk meluruskan rambut Anda. Bahkan, Anda juga dapat meracik obat meluruskan rambut sendiri dirumah. Anda hanya perlu bahan alami yang bisa dengan mudah Anda dapatkan. Disamping itu, obat alami juga mampu meluruskan rambut serta terkenal sangat aman dan tidak akan merusak rambut Anda. Nah, apa saja sih Manfaat Daun Seledri Untuk Rambut yang bisa digunakan sebagai obat meluruskan rambut?


Seledri, Dapur Rempah, Jamu, Daun



     Obat alami untuk kesehatan dan kecantikan identik dengan tanaman herbal. Salah satunya adalah daun seledri yang dapat digunakan untuk meluruskan rambut Anda. Daun seledri yang biasanya Anda gunakan sebagai bahan pelengkap sayur sop, ini merupakan jenis tanaman herbal yang dapat memberi nutrisi untuk meluruskan rambut Anda.



Seledri, Jamu, Daun, Tanaman





  • Caranya yang pertama sangat mudah sekali. Ambilah segenggam daun seledri kemudian haluskan dan tambahkan sedikit air. Letakkan campuran ini dalam botol kemudian biarkan sehari dulu. Setelah sari dan air ekstrak seledri ini terpisah, Anda baru bisa menggunakan ekstrak daun seledri ini langsung pada rambut Anda lalu diamkan selama 30 menit.

  • Setelah itu, bersihkan dengan menggunakan mild shampo yang dapat mengembalikan kelembaban rambut Anda. Lakukan cara ini seminggu sekali sebab daun seledri juga tidak akan merusak rambut Anda.
     Nah, supaya anda dapat mempercantik rambut anda, sebaiknya anda harus mengikuti langkah-langkah diatas. Dan semoga dengan tulisan diatas tadi, mampu membuat rambut anda menjadi lebih lurus dan cantik.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Manfaat Daun Seledri Untuk Rambut"

Posting Komentar